-->

Cara Menghilangkan Bekas Jerawat Secara Alami


Cara Menghilangkan Bekas Jerawat Secara Alami-Visia.info– Jerawat yang sering muncul selalu menimbulkan masalah, merusak penampilan dan mengganggu aktivitas. Selain rasa perih dan sakit kepercayaan terhadap diri sendiripun dapat berkurang. Dilihat dari faktornya yang dapat menimbulkan jerawat ialah faktor keturunan, faktor kebersihan kulit, faktor alergi sesuatu. Jika dilihat dari jenisnya jerawat memiliki banyak sekali jenis. Yang akan diutamakan dalam penulisan kali ini ialah cara menghilangkan bekas jerawat yang bisa ditemput dengan cara alami. Kenapa alami? Cara menghilangkan bekas jerawatdengan langkah yang alami itu berarti merupakan satu langkah kita menuju sehat. Dengan bahan-bahan yang alami akan dapat terhindar dari berbagai jenis efek samping yang dapat ditimbulkan oleh bahan kimia. Sehingga cara menghilangkan bekas jerawat dengan cara alami ini lebih aman bagi kulit wajah . Baca juga: Cara Menyembuhkan Jerawat
Cara-Menghilangkan-Bekas-Jerawat-Secara-Alami
Dan berikut cara menghilangkan bekas jerawat dengan cara alami.
1.Lidah buaya
Manfaat dari lendir lidah buaya ialah dapat menghilangkan bekas jerawat dengan mudah. Cara menghilangkan bekas jerawat menggunakan lidah buaya cukup dengan memilih lidah buaya yang masih segar lalu belah menjadi 2 bagian. Ambil bagian tersebut satu per satu dan oleskan bagian lendir secara perlahan dan merata pada kulit wajah yang terdapat bekas jerawatnya. Tunggu hingga kulit wajah terasa kaku setidaknya kurang lebih 15-20 menit barulah kulit wajah tersebut dapat dibersihkan secara perlahan. Baca juga: Cara Menghilangkan Jerawat dan Flek Hitam
2.Ampas teh hitam
Cara menghilangkan bekas jerawat menggunakan ampas teh ini dapat dilakukan dengan mengoleskan dan menaburi wajah dengan ampas, tunggu sekitar 15 menit dan barulah wajah dapat dibersihkan kembali. Namun sebelum ditaburi dan diolesi teh kondisikan wajah dalam keadaan bersih.
3.Minyak zaitun
Biasanya langkah ini dilakukan ketika akan? tidur malam. Cara menghilangkan bekas jerawat menggunakan minyak zaitun ini cukup dengan memijat secara perlahan dan sembari mengoleskan minyak zaitan pada kulit wajah. Alhasil pastilah akan mendapatkan hasil yang memuaskan.
Kesemua langkah dan cara menghilangkan bekas jerawat seperti diatas hendaknya dilakukan secara bijak. Artinya dilakukan secara rutin dan berkelanjutan. Setidaknya dapat dilakukan dengan 2-3 kali dalam satu minggu. Selain itu dapat juga dibantu dengan mengkonsumsi banyak serat dan buah. Kandungan nutrisinya akan membantu pertumbuhan kulit sehingga akan dapat mencerahkan dan menyehatkan kesehatan kulit. Selain itu mencoba untukmenerapkan kebersihan mulai dari diri sendiri, kawan dan lingkungan wajib ditanamkan. Setidaknya mencuci wajah dimalam hari ketika kulit akan beregenerasi. Serta mengurangi mak-up ketika tidak begitu penting atau dapat juga langsung menghilangkan sisa-sisa make-up ketika aktivitas telah selesai. Baca juga: Cara Merawat Wajah
?Itulah beberapa langkah dan cara menghilangkan jerawat yang dapat dituliskan oleh penulis. Adapun kekurangannya penulis mohon maaf. Sekian dan salam sehat selalu. Amin.Cara Menghilangkan Bekas Jerawat Secara Alami

Related Posts

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel